Anak Buah Kompak Pamit, Leslar Entertainment Beneran Bubar?

sekitar 1 tahun lalu
Entertainment

VIVA – Leslar Entertainment yang didirikan oleh Lesti Kejora dan Rizky Billar dikabarkan bubar. Kabar ini mencuat setelah karyawannya mengunggah foto bersama semua tim dan memberikan kode pamitan. Menanggapi hal itu, manajer Rizky Billar, Ariel Lobster akhirnya buka suara. (ST-RD-DA)