1,4 TRILIUN! Begini Penampakan Istana Wapres di IKN

sekitar 1 bulan lalu
)
Viva Networks News Flash

VIVA – Istana Wapres mengangkat konsep Huma Betang Umai dari kearifan lokal Suku Dayak itu diperkirakan menyerap biaya pembangunan sebesar Rp 1,4 triliun.

Pembangunan Istana Wakil Presiden ini merupakan bagian dari komitmen pemerintah untuk mempercepat realisasi Nusantara sebagai pusat pemerintahan baru yang modern, hijau, dan berkelanjutan.

Proyek ini diharapkan tidak hanya menjadi simbol kekuasaan eksekutif, tetapi juga menjadi cerminan dari visi besar Nusantara sebagai kota pintar yang ramah lingkungan.