img_title
Aktivis anti korupsi laporkan dugaan korupsi PIK 2
Foto: VIVA.co.id/M Ali Wafa

Aktivis Anti Korupsi Laporkan Dugaan Korupsi PIK 2

8 hari lalu
Muhammad Ali Wafa
img_title
Photo Gallery
4 Photo

VIVA – Aktivis anti korupsi Abraham Samad (tengah) dan M Jasin (ketiga kanan) menunjukkan berkas laporan dugaan korupsi bersama Koalisi Masyarakat Anti Korupsi di gedung KPK, Jakarta, Jumat (31/1/2025). Koalisi Masyarakat Anti Korupsi melaporkan dugaan tindak pidana korupsi yang terjadi dalam proyek strategis nasional PIK 2. (VIVA.co.id/M Ali Wafa)