VIVA – Baru-baru ini ada sebuah sekolah di Surabaya menjadi perbincangan hangat di media sosial karena kebijakannya yang unik dan inovatif.
Sekolah tersebut menerapkan jam tidur siang untuk para siswanya sebagai bagian dari program untuk meningkatkan kesehatan dan produktivitas.