8 Alasan Jakarta Selalu Kebanjiran

lewat 7 tahun lalu
News

VIVA.co.id – Jakarta sangat akrab dengan banjir sejak era Belanda, tetapi kondisi semakin parah dalam beberapa dekade terakhir. Ada beberapa alasan kenapa Jakarta sering terendam ketika musim penghujan. Tak hanya soal sampah dan saluran air, tapi banyak juga hal lain yang bisa membuat ibukota sulit lepas dari bencana banjir. Berikut infografisnya.